Penjelasan tentang Dana dan Sila (Dānādi Dīpanī)
oleh Yang Mulia Ledi Sayādaw
Aggamahāpaṇḍita, D.Litt.
Penulis: Ledi Sayādaw;
Judul Asal: A Manual of Donation and Morality (Dānādi Dīpanī)
Penerbit Asal: Association for Insight Meditation
Penerjemah Asal: Tin Shwe
Editor Asal: Bhikkhu Pesala
Terjemahan Bahasa Indonesia
Editor: Tim Propagasi DBS
Penerjemah: Yulia Halimah
Desain Sampul & Penata Letak: Ary Wibowo
Penerbit:
Yayasan Dhammavihari Rukan Sedayu Square Blok N 15-19 Jl. Outer Ring Road, Lingkar Luar Jakarta Barat 11730
Kontak: 0813 8700 3600
Pos-el: [email protected]
Sinopsis
Buku Penjelasan tentang Dana dan Sila menyajikan uraian sistematis mengenai dana dan sila berdasarkan Kitab Suci serta komentar Pāḷi. Bagian dana mengklasifikasikan berbagai jenis dana menurut objek pemberian, niat, cara pelaksanaan, dan kualitas penerima. Bagian sila merangkum pembagian dan tingkatan sila, termasuk noda dan pencemaran sila, serta tindakan jasmani, lisan, dan batin yang salah. Buku ini juga memuat klarifikasi terhadap pandangan keliru dengan rujukan langsung pada Dhamma-Vinaya.
Pemesanan buku melalui tautan bit.ly/bukuDBS